27 September 2021

Pelatihan Acer Smart School Awards 2021, 21 September 2021 “Solusi Teknologi Sebagai Enabler Terhadap Transformasi Digital di Dunia Pendidikan”

Rangkaian kegiatan pelatihan Acer Smart School Awards 2021 ketiga berlangsung pada hari Selasa, 21 September 2021 dengan tema “Solusi Teknologi Sebagai Enabler Terhadap Transformasi Digital di Dunia Pendidikan”. Pelatihan pendidikan ini diikuti oleh Instansi Sekolah, kepala sekolah dan guru dari tingkat SD, SMP, SMA, dan SMK.

Pelatihan ini menghadirkan pembicara yaitu Commercial Product Head Acer Indonesia, Riko Gunawan dan Business Manager Acer for Education Indonesia, Didit Haryanto. Pada pelatihan sesi ketiga ini mengajak peserta memahami peranan digitalisasi yang diaplikasikan dalam industri pendidikan, terutama mempersiapkan diri untuk menghadapi revolusi Industri 4.0.

Lebih jauh, sekolah dituntut bergerak dan bertransformasi dalam menghadapi proses belajar mengajar yang kini serba online karena membutuhkan perangkat digital yang memadai dan akses internet optimal.

Tonton video detail pelatihan pendidikan sesi ketiga dari Acer Smart School Awards 2021 di bawah ini. Temukan  informasi selengkapnya di acerforeducation.id/schoolawards/ 

https://www.youtube.com/watch?v=DR2_n5C6QVM

Bagikan Artikel

Artikel Lainnya